Batu kecubung merupakan batuan mineral kuarsa atau jenis mineral berstruktur kristal heksagonal terbuat dari silika (silikon dioksida) dengan tingkat kekerasan hingga 7 mohs. Warnanya yang unik, mulai pucat ungu, merah-ungu hingga ungu tua, merupakan daya tarik tersendiri dan tidak dimiliki jenis batu mulia lainnya batu mulia kecubung banyak di temukan di kalimantan.
Terkait mitos yang berkembang, batu ini juga dianggap sebagai batu kelahiran Februari dalam zodiak. Sebutan pada batu ini juga tidak lepas dengan mitos yang berkembang pada zaman itu, yaitu “amethyst” dari bahasa Yunani “amethystos” yang berarti obat untuk mencegah mabuk.
JENIS DAN MACAM BATU KECUBUNG
1. Batu Kecubung Wulung

2. Batu Kecubung Ungu

3. Batu Kecubung Hitam

4. Batu Kecubung Kalimantan



7. Batu Kecubung Tanduk



HARGA BATU KECUBUNG
Batu kecubung ungu dengan dimensi 16 x 12 x 6 mm dijual 500.000 rupiah.
Harga bongkahan / rough batu kecubung ungu muda dengan berat : 2,8 ons , dimensi : 10 x 2,5-5 x 2,4-4 cm dijual 250.000 rupiah.
CIRI KECUBUNG ASLI
Batu Kecubung Wulung dilihat sekilas berwarna hitam seperti batu mustika hitam umumnya, kalau dipegang terasa berat dan keras, kalau terkena cahaya dia akan tembus dan warnanya beragam, ada yang kuning, kuning kemerahan, ungu, merah, namun intinya dia akan tembus bila terkena cahaya, sedang Batu Akik warna hitam umumnya tidak tembus jika terkena cahaya.
CARA MERAWAT / PERAWATAN BATU KECUBUNG
Cara Merawat Batu Kecubung
Semua jenis batu kecubung harus dirawat mulai dari kecubung wulung sampai kecubung tanduk. Cara perawatannya ialah sebagai berikut.
1. Batu kecubung harus dibersihkan secara teratur atau secara periodik dengan alat spesifik buat membersihkan perhiasan.
2. Batu kecubung nan mempunyai titik didih di 75°C sangat rentan terhadap sinar matahari terlalu lama, panas dari pancaran sinar matahari dapat mengubah rona orisinil batu kecubung.
3. Jika mempunyai beberapa jenis perhiasan batu sebaiknya penyimpanannya dipisahkan, simpan dalam wadah nan berbeda. Hal ini dilakukan agar tak terjadi goresan sebab gesekan antarperhiasan.
4. Batu kecubung Anda dapat dibersihkan sendiri oleh Anda dengan cara menggunakan air hangat kemudian sikat dengan sikat berbulu halus atau di lap dengan kain halus.
5. Jika Anda suka menggunakan parfum atau hairspray hindari terkena batu kecubung sebab batu jenis ini sangat sensitif terhadap reaksi kimia sehingga jika terkena cairan kimia batu ini warnanya akan menjadi kusam.
KHASIAT, KEGUNAAN, FUNGSI, FAEDAH, MANFAAT, MITOS DAN RAHASIA BATU KECUBUNG
Batu kecubung dipercaya memiliki sifat yang membawa stabilitas, perdamaian, keseimbangan, keberanian, kekuatan internal, ketulusan, dan ketenangan.
Batu ini juga diyakini efektif mengobati masalah kesehatan yang berhubungan dengan gejala kecanduan, sakit kepala, insomnia, artritis, nyeri, masalah sistem peredaran darah, dan penyembuhan secara umum.
Tapi masalah kepercayaan adalah masalah pribadi, tergantung masing-masing orang. Kalaupun batu Kecubung memiliki khasiat, itu adalah anugrah dari Tuhan Yang Maha Kuasa – bukan semata-mata kekuatan batu itu sendiri.
This entry was posted in Batu Kecubung and tagged Asal Batu Kecubung, Batu Kecubung, Batu Kecubung Air, Batu Kecubung Asli, Batu Kecubung Es, Batu Kecubung Hitam, Batu Kecubung Kalimantan, Batu Kecubung Kuning, Batu Kecubung Palsu, Batu Kecubung Tanduk, Batu Kecubung The, Batu Kecubung Ungu, Batu Kecubung Wulung, Cara Merawat Batu Kecubung, Ciri Batu Kecubung Asli, Faedah Batu Kecubung, Foto Batu Kecubung, Fungsi Batu Kecubung, Gambar Batu Kecubung, Harga Batu Kecubung, Harga Bongkahan Batu Kecubung, Harga Rough Batu Kecubung, Jenis Batu Kecubung, Kasiat Batu Kecubung, Kegunaan Batu Kecubung, Khasiat Batu Kecubung, Macam Batu Kecubung, Manfaat Batu Kecubung, Mitos Batu Kecubung, Rahasia Kecubung, Sejarah Batu Akik Kecubung
Tidak ada komentar:
Posting Komentar